Friday, December 30, 2016

🔰HATI SUMBER KEBAIKAN

[HADITH OF THE DAY]

🔰Hati Sumber Kebaikan
_________________________

Dari Abu Hurairah Abdurrahman bin Shakhr ra., ia berkata Rasulullah SAW bersabda:

“Sesungguhnya Allah tidak memandang kepada tubuh kalian dan tidak pula kepada rupa kalian, tetapi Dia memandang kepada hati kalian.”
(HR. Muslim)

📨📨Pesan:
Hati merupakan sumber kebaikan. Tidak ada jaminan antara tubuh indah serta wajah yang cantik sinkron dengan hati yang baik.
Ini adalah bukti kemaha adilan Rabbul 'Izzah, الله تعالى. Tidak ada kelebihan orang arab dan non arab melainkan ketaqwaan. Ketaqwaan merupakan simbol hati yang baik.
Jagalah hati jangan dikotori, karena hati yang selamat adalah anugerah terbesar dari yang maha mulia, yaitu  الله تعالى.

Oleh:
Muhammad Rafiq al-Ja'far al-Imam al-Jaiz
(Abu Ayyash)
_hidup mulia,  kaya raya,  mati syurga_

No comments:

Post a Comment

🔰 Guru dan Memang Hanya Guru

Terlahir menjadi seorang guru memang ketentuan-Nya terhadap manusia, karena dalam pemaknaan umum, semua kita adalah guru. Guru bagi diri, ke...