Sunday, January 29, 2017

🔰LARANGAN MENAMPAKKAN AURAT

:: HADITH OF THE DAY ::

🔰Larangan Menampakkan Aurat
__________________________________

اِنَّا نُهِيْنَا اَنْ نُرَى عَوْرَاتَنَا

“Sesungguhnya kita dilarang menampakkan aurat kita”
[HR. Imam Ahmad]

📨📨Pesan:
Sederhanakan penampilan dan tutuplah aurat, agar terhindar dari fitnah. Dalam Islam, batas aurat bagi laki-laki dari pusar sampai lutut, namun lebih mulia jika menutupi melebihi ketentuan diatas. Sedangkan, batas aurat perempaun seluruh tubuh selain muka dan telapak tangan.

Oleh:
Muhammad Rafiq al-Ja'far al-Imam al-Jaiz
(Abu Ayyash)
_hidup mulia, kaya raya, mati surga_

No comments:

Post a Comment

🔰 Guru dan Memang Hanya Guru

Terlahir menjadi seorang guru memang ketentuan-Nya terhadap manusia, karena dalam pemaknaan umum, semua kita adalah guru. Guru bagi diri, ke...